Blogs

SELAMAT DATANG DI BLOG GIHARU. TULISAN DALAM BLOG INI BANYAK TERKAIT CITA-CITA SEDERHANA DAN MEMUNGKINKAN PEMBACA BISA SALING INTERAKSI

  • Post Varnion

    Varnion Semesta

    Saat berhenti di suatu tempat, duduk ataupun berdiri, pergerakan orang-orang dalam keramaian yang sering kulihat biasanya akan segera mengeluarkan telepon genggam. Mungkin sebuah panggilan tak terjawab masuk dari orang yang penting atau pesan dari operator. Begitu sibuknya orang-orang ingin selalu terhubung satu sama lain. Lain …

    Read More
  • Post Barang

    Barang

    Aku pernah ditanya seseorang apa sebenarnya yang kucari sehingga ‘kok’ mau menyusahkan diri di Temanggung? Sudah tak ada sanak keluarga apa-apa juga tak punya katanya lagi. Dia komentar begitu karena sudah sering melihatku jalan kaki kemana-mana. Opps! Kalau-kalau ia pernah memergoki diriku ‘gentayangan’ di malam …

    Read More
  • S1220007 Small

    Metafisik Sobobanyu

    Setelah beberapa menit bicara, suasana yang tercipta kurasakan sangatlah hijau. Hijau yang masih sangat muda sekali. Kecut dan getir sebagai judul pembuka seolah mewarnai seisi ruangan. Ada kelegaan karena hijau yang selalu dijamin berasal dari kesegaran jiwa. Lalu aku keluarkan kata-kata kuat sambil mengambil sikap …

    Read More
  • Post Screw

    Sekrup

    Namun mencatat sebuah langkah kecil yang dapat dipertanggungjawabkan itu adalah sangat penting dalam pembangunan sebuah gerakan yang dari kekuatan hati. Tadi aku baru saja mendaratkan artikel Diasuh Proses. Kalau kau terpengaruh tulisan itu menurutku kau tidak akan mudah kecewa jika hasil tidak memuaskanmu namun karena …

    Read More
  • New Picture

    Diasuh Proses

    Seseorang yang diasuh oleh proses biasanya mempunyai pandangan bahwa hasil bukanlah tujuan karena tujuan yang sesungguhnya adalah proses itu sendiri.   Mau Hasil Tak Mau Proses? Pada abad semua serba cepat manusia semakin sulit menerima proses bagian dari tujuan. Tujuan dianggap segala-galanya dan selalu diletakkan …

    Read More
  • Post Hiang1

    Petaru Hiang

    Entah bagaimana harus kukatakan, sinopsisnya saja belum selesai apalagi desain sampulnya: Ini tentang buku-buku yang masih dalam bentuk gagasan namun telah dibeli seorang teman. Maksudku mencantumkan informasi sinopsis dan sampul belum dipublikasikan karena memang buku-buku tersebut adalah prioritas kedua terbit. Prioritas pertama terbit saja belum …

    Read More
Page 22 of 28« First...10«2021222324»...Last »